Home / Lamongan (page 4)

Lamongan

El Nino Sangat Berdampak terhadap Pangan dan Kesehatan, Ini Solusi DPP LDII!

Jakarta (12/10). Fenomena El Nino menyebabkan kondisi kekeringan pada sejumlah wilayah di Indonesia. Lantas, kapan El Nino berakhir? Ketua DPP LDII Rubiyo mengatakan El Nino periode April-Juni 2023 tergolong kategori kuat. Kondisi ini diprediksikan akan normal pada Februari-April 2024. “Upaya yang harus dilakukan untuk mengantisipasi adalah selalu memantau prediksi curah …

Read More »

Kafilah Lamongan Meraih Juara Umum MTQ XXX Jawa Timur, Ketua LDII UCapkan Selamat

Pasuruan, (8/10) – Kafilah Kabupaten Lamongan berhasil meraih gelar juara umum dalam Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXX Provinsi Jawa Timur tahun 2023. Kompetisi prestisius ini diselenggarakan di Kota Pasuruan dan ditutup pada hari Minggu (8/10/2023). Dalam pertandingan yang mempertemukan para qari dan qariah terbaik dari seluruh wilayah Jawa Timur ini, …

Read More »

Perkuat Karakter Luhur, PC LDII Babat Adakan Festival Anak Sholeh

(20/08/2024) Festival anak sholeh kembali diselenggarakan oleh PPG PC Babat, yang bertempat di masjid Baitul Firdaus Kebalandono, Kec. Babat Kabupaten Lamongan. Kali ini semarak festival anak sholeh berbeda dengan tahun lalu, kali ini menggandeng remaja – remaja LDII dalam menyelenggarakan bazar remaja dengan tujuan supaya terbentuknya kemandirian dalam diri remaja …

Read More »

Memperingati Hari Pramuka ke-62, PC Lamongan Mengadakan Bootcamp Pramuka Sako SPN

Lamongan (20/8) – Dalam rangka memperingati Hari Pramuka ke-62, LDII PC Lamongan menggelar acara Bootcamp Pramuka Sako SPN (Sekawan Persada Nusantara). Kegiatan ini berlangsung di Halaman Masjid An-Nur, Tumenggungan, Lamongan, pada Hari Minggu (20/08), dimulai pukul 07.00 hingga 15.00. Dengan mengusung semangat tema “Sumber Daya Manusia yang Profesional dan Proporsional”, …

Read More »

Buka Permata CAI 44, Bupati Jombang: Pemuda Tameng Permasalahan Bangsa

Jombang (10/7). Pemuda merupakan tameng dari setiap permasalahan bangsa Indonesia. Selain itu, pemuda adalah pemegang estafet kepemimpinan bangsa. Hal itu disampaikan Bupati Kabupaten Jombang Hj Mundjidah Wahab saat pembukaan Perkemahan Akhir Tahun Permata CAI ke-44 alumni Ponpes Gadingmangu yang digagas DPD LDII Kabupaten Jombang, Jawa Timur, Senin (10/7) “Kami mengapresiasi …

Read More »

Ketua LDII Lamongan Hadiri Syukuran Hari BHayangkara 77, Siap Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu

Lamongan (1/6). Ketua DPD LDII Lamongan, Drs. H. Agus Yudi juga menghadiri tasyakuran Hari Bhayangkara 77 tahun 2023 di gedung SKJ Polres Lamongan, Sabtu (1/6/2023). Tasyakuran ini dilaksanakan setelah upacara hari bhayangkara di Alun-alun Lamongan. Tasyakuran ini merupakan puncak acara Hari Bhayangkara 77 Polres Lamongan. Sebelumnya sudah dilaksanakan beberapa, diantaranya; …

Read More »

Hari Bhayangkara 77, DPP LDII Apresiasi Kinerja Polri dan Lebih Dekat dengan Rakyat

Jakarta (1/7). Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) genap berusia 77 tahun. DPP LDII mengapresiasi kinerja Polri dalam menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas), untuk memperlancar proses pembangunan nasional. Di usia 77 tahun, Polri telah mewarnai perjalanan bangsa. Mereka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) dari masa ke masa. Peran Polri …

Read More »

Kurban Warga LDII Gerakkan Ekonomi Rp 652 Miliar, Lamongan Rp 8 Miliar

Jakarta (29/6). Kurban bukan hanya sebagai kesalehan individu, namun juga kesalehan sosial. Ibadah yang dinanti umat Islam setiap Idul Adha tersebut, mampu menyelesaikan beberapa masalah sosial yang terjadi. Untuk itu, semangat berkurban harus terus dilaksanakan oleh umat Islam dalam keseharian mereka. Hal tersebut disampaikan Ketua Umum DPP LDII KH Chriswanto …

Read More »

Jelang Rakernas 2023, LDII Silaturrahim ke Mabes TNI

Jakarta (16/6). Dalam rangkaian “Road to Rakernas LDII”, Ketua DPP LDII Teddy Suratmadji dan pengurus harian silturahim ke Markas Besar Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Cilangkap, Jakarta Timur, pada Kamis (15/6). Kunjungan mereka diterima Kepala Pusat Pembinaan Mental (Pusbintal) TNI Laksamana Pertama (Laksma) Ian Heriyawan beserta jajarannya di Gedung Agustinus …

Read More »