Home / Kesehatan

Kesehatan

Peringati Bulan Bakti Kesehatan Nasional, LDII Lamongan Gelar Bakti Sosial Kesehatan

Lamongan (29/11). DPD LDII Lamongan bekerjasama dengan Puskesmas kecamatan Pucuk mengadakan Bakti Sosial Kesehatan di Kompleks Ponpes Walisongo 2 Desa Warukulon kecamatan Pucuk Lamongan yang diikuti oleh 50 santri beserta petugas kesehatan dari Puskesmas kecamatan Pucuk. Kegiatan ini untuk memperingati Bulan Bakti Kesehatan Nasional dan bentuk bakti sosial LDII Lamongan …

Read More »

Banyak Inovasi Kreatif, Ponpes Wali Barokah Masuk 3 Besar Pesantren Sehat Se Jatim

Kediri (27/10). Pondok Pesantren (Ponpes) Wali Barokah Kota Kediri menerima kunjungan Tim Verifikator Implementasi Inisiatif, Kolaborasi, Inovasi Pesantren Sehat Jawa Timur (IKI PESAT JATIM) Tahun 2024, Jumat pagi (25/10). Memasuki tahap akhir, Ponpes Wali Barokah terpilih sebagai salah satu dari 3 pondok se Jawa Timur yang dilakukan kunjungan lapangan dan …

Read More »

BKKBN dan LDII Komitmen Pencegahan Stunting untuk Wujudkan Generasi Sehat & Cerdas

Kediri (27/7). Kesehatan merupakan salah satu bagian dari “8 Program Kerja LDII untuk Bangsa”, di sisi lain pemerintah memiliki kepentingan untuk menekan angka stunting. DPP LDII dan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), mengadakan nota kesepahaman (MoU) untuk mencegah stunting. Penandatanganan MoU tersebut dirangkaikan dengan “Webinar Cegah Stunting” di …

Read More »

TK Budi Luhur Juara 2 Lomba Sekolah Sehat Kabupaten Lamongan

Lamongan (23/7)- TK Budi Luhur Kecamatan Sugio juara 2 lomba sekolah sehat se Kabupaten Lamongan. Lomba yang dilaksanakan dinas Pendidikan Kabupaten Lamongan ini dalam rangka mewujudkan pendidikan terpadu, yang meliputi sekolah ramah anak, akreditasi perpustakaan, sekolah sehat dan sekolah adiwiyata. Penyerahan piagam dan piala Lomba oleh Bupati Lamongan pada saat …

Read More »